29.8 C
Denpasar, Bali
Sabtu, 27 April 2024

Kesehatan

Berita Kesehatan

Waspada Demam Berdarah, Puluhan Pasien Dirawat di RSUD Klungkung

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Merebaknya demam berdarah sejak Januari sampai April 2024 kian mengkhawatirkan. Tercatat pada April 2024 saja, sudah ada 156 pasien demam berdarah...

Kasus DBD Merebak, Dewan Dorong Desa Anggarkan Alat Fogging

SINGARAJA, BALIPOST.com - Kasus demam berdarah di Kabupaten Buleleng hingga april ini tergolong tinggi. Data dari Dinas Kesehatan Kabupaten Buleleng, ada sebanyak 515 pasien...

Periode Januari-April 2024, 5 Orang Meninggal karena DBD

DENPASAR, BALIPOST.com - Kasus penderita nyamuk demam berdarah (DBD) dari Januari-April 2024 di Provinsi Bali terus mengalami tren kenaikan. Tercatat hingga 15 April 2024,...

Dua Wilayah di Denpasar Ini Masuk Rawan Kasus DBD

DENPASAR, BALIPOST.com - Peningkatan kasus DBD kembali terjadi di Denpasar pada April 2024. Kewaspadaan perlu ditingkatkan terutama di dua wilayah rawan kasus, yaitu Denpasar...

Turis Australia Kena DBD di Bali

DENPASAR, BALIPOST.com - Turis asal Queensland, Australia yang berbagi kisahnya di media sosial saat terkena demam berdarah dengue (DBD) di Bali, mendapatkan tanggapan dari...

RSUP Prof Ngurah Menjadi Faskes Utama World Water Forum

DENPASAR, BALIPOST.com - RSUP Prof Ngurah dipersiapkan menjadi fasilitas pelayanan kesehatan bagi perhelatan World Water Forum (WWF) ke-10 pada 18-25 Mei 2024. Hal itu...

Mual Muntah, Rombongan Pelajar dari Bandung Masuk RSU Bangli

BANGLI, BALIPOST.com - Sebanyak 29 pelajar dari SMAN 8 Kota Bandung dilarikan ke RSU Bangli Minggu (21/4) sore. Mereka dibawa ke rumah sakit lantaran...

Poliklinik Polres Badung Raih Predikat Paripurna

MANGUPURA, BALIPOST.com - Berkat semangat, dedikasi dan prestasi dilakukan selama ini akhirnya Poliklinik Polres Badung telah memenuhi standar akreditasi dan dinyatakan lulus dengan predikat...

Disetujui, Usulan Pemkab Karangasem Tanggung Iuran Kepesertaan BPJS-KIS Warga Tak Aktif

AMLAPURA, BALIPOST.com - Bupati Karangasem I Gede Dana telah memerintahkan dinas terkait untuk mengecek kebenaran informasi terkait adanya warga yang tidak bisa mendapatkan layanan...

“Silent Disease,” Pengembangan Pengobatan Osteoporosis Jadi Kebutuhan Mendesak

DENPASAR, BALIPOST.com - Osteoporosis merupakan silent disease yang mengancam jiwa penderitanya. Untuk itu pengembangan pengobatan menjadi kebutuhan mendesak. Demikian disampaikan dokter dan juga dosen, Dr. dr....

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
x