Bale Gong Pura Puseh Dasar Senganan Roboh Diterjang Angin Ternyata Baru Setahun Dibangun
SINGASANA, BALIPOST.com – Sehari pascaroboh akibat angin kencang, bangunan bale gong di Banjar Dinas Senganan Kangin, Desa Senganan, Kecamatan Penebel, Tabanan, hingga Sabtu (24/1),...
Dana Purnabakti Perangkat Desa Masih Tunggu Aturan Teknis
SINGASANA, BALIPOST.com – Aspirasi terkait dana purnabakti dan tunjangan kesehatan bagi perangkat desa yang pensiun masih menunggu kepastian regulasi teknis dari pemerintah pusat. Hal...
Korban Banjir Bandang di Kuwum Marga Peroleh Bantuan dari Pemprov Bali
DENPASAR, BALIPOST.com - Korban musibah banjir bandang di Desa Kuwum, Kecamatan Marga, Tabanan, memperoleh bantuan dari Pemerintah Provinsi Bali.
Bantuan diberikan Kepala Pelaksana (Kalaksa) BPBD...
Angin Kencang Robohkan Bale Gong Pura Puseh Dasar Senganan
SINGASANA, BALIPOST.com - Sebuah bangunan Bale Gong di Pura Puseh Dasar, Banjar Dinas Senganan Kangin, Desa Senganan, Kecamatan Penebel, roboh akibat terpaan angin kencang,...
Tabanan Gelar Festival Singasana III, Ini Syarat Ogoh-Ogoh yang Bisa Ikut Lomba
SINGASANA, BALIPOST.com – Pemerintah Kabupaten Tabanan akan kembali menggelar Festival Ogoh-ogoh Singasana.
Untuk menjaga lingkungan dan keberlanjutan, seluruh ogoh-ogoh yang dilombakan harus memenuhi sejumlah persyaratan. Salah...
Dipicu Curah Hujan Tinggi, Ruas Jalan Provinsi di Depan Setra Adat Kota Tabanan Jebol
SINGASANA, BALIPOST.com – Hujan deras yang terjadi beberapa hari terakhir di wilayah Tabanan mulai berdampak pada infrastruktur jalan. Salah satu titik yang mengalami kerusakan...
Jembatan Desa Apuan Jebol, Akses Dua Banjar Terputus
SINGASANA, BALIPOST.com - Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Baturiti mengakibatkan jembatan penghubung Banjar Kalibugbug Jelantik, Desa Apuan, jebol, Selasa (21/1). Akibatnya, akses utama yang...
Satu Lagi Jenazah Terseret Banjir di Kuwum Marga Ditemukan
SINGASANA, BALIPOST.com - Doa keluarga korban hanyut terseret arus sungai Empelan, Subak Jemanik di Banjar Kuwum Ancak, Marga Tabanan akhirnya terjawab. Satu lagi jenazah...
Jasad Bayi di Pantai Batu Belig Dipastikan Korban Hanyut di Kuwum Marga, Ini Kronologi...
MANGUPURA, BALIPOST.com - Pencarian korban hanyut di aliran Sungai Empelan Jemanik, Banjar Kuwum Ancak, Desa Kuwum, Kecamatan Marga, Tabanan, pada hari kedua, Kamis (22/1), mulai...
Satu Jenazah Korban Banjir Bandang di Marga Ditemukan, Terdampar di Pantai Batu Belig
SINGASANA, BALIPOST.com – Upaya pencarian korban hanyut di aliran Sungai Empelan Jemanik, Banjar Kuwum Ancak, Desa Kuwum, Kecamatan Marga, Tabanan, mulai membuahkan hasil. Setelah...














