26.9 C
Denpasar, Bali
Senin, 19 Januari 2026

Sosial

Berita Sosial

Presiden Prabowo Dijadwalkan Bertemu Raja Charles III, Ini Bahasannya

JAKARTA, BALIPOST.com - Presiden RI Prabowo Subianto dijadwalkan bertemu Raja Charles III dalam rangkaian kunjungan kerjanya di Inggris. Hal ini disampaikan Menteri Sekretaris Negara, Prasetyo...

Kru Kapal LC Astrolabe Berlayar dari Australia Dievakuasi dari Perairan Selat Badung

DENPASAR, BALIPOST.com - Tim SAR gabungan melakukan evakuasi medis terhadap kru Kapal LC Astrolabe yang mengalami masalah kesehatan di Perairan Selat Badung pada Senin...

Pura Manik Tirta di Timuhun Diterjang Longsor, Sejumlah Palinggih Rusak

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Pura Manik Tirta yang berlokasi di Dusun Kawan, Desa Timuhun, Kabupaten Klungkung, diterjang longsor. Peristiwa tersebut diketahui terjadi pada Senin (19/1) setelah...

Pohon Tumbang dan Tembok Longsor Tutup Akses Jalan

SINGASANA, BALIPOST.com - Cuaca ekstrem berupa hujan deras disertai angin kencang kembali mengakibatkan bencana di sejumlah titik di wilayah Kabupaten Tabanan. Dalam satu malam,...

Satu Lagi Korban Pesawat ATR Jatuh di Maros Ditemukan

MAROS, BALIPOST.com - Tim SAR gabungan kembali menemukan satu orang korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 milik Indonesia Air Transport (IAT) di wilayah pengunungan Bulusaraung,...

BGN Buleleng Himpun Menu MBG dalam Buku Resep

SINGARAJA, BALIPOST.com - Badan Gizi Nasional (BGN) Kabupaten Buleleng mulai merancang buku resep Program Makan Bergizi (MBG) sebagai upaya standarisasi menu sekaligus memetakan selera...

Keluarga Korban Kecelakaan Pesawat ATR di Maros Datangi Posko Ante Mortem

MAKASSAR, BALIPOST.com - Keluarga Muhammad Farhan Gunawan salah seorang korban kecelakaan pesawat ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung, Kabupaten Pangkajene Kepulauan (Pangkep) mendatangi Posko Ante...

Hujan Deras Picu Rentetan Bencana di Karangasem, Jalan Nasional Sang Hyang Ambu Kembali Longsor

AMLAPURA, BALIPOST.com - Hujan deras kembali mengguyur wilayah Kabupaten Karangasem, pada Minggu (18/1). Akibatnya, hujan lebat ini memicu terjadinya sejumlah bencana alam di sejumlah...

Pemkot Denpasar Anggarkan Rp4 Miliar untuk 40 Unit Bantuan Bedah Rumah

DENPASAR, BALIPOST.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar kembali memberikan bantuan bedah rumah atau rumah layak huni (RLH) tahun ini. Adapun anggaran yang disiapkan mencapai...

Cuaca Ekstrem, Pohon Tumbang Timpa Pikap Pengangkut Ikan di Bilukpoh 

NEGARA, BALIPOST.com - Cuaca ekstrem yang melanda wilayah Jembrana kembali memicu bencana di jalur utama Denpasar-Gilimanuk. Sebuah pohon tumbang di Jalan Raya Denpasar-Gilimanuk, tepatnya...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x