28.8 C
Denpasar, Bali
Kamis, 27 November 2025

Sosial

Berita Sosial

Camat dan Kapolsek Ubud Kunjungi Korban Tanah Longsor di Banjar Pengosekan Kaja

​GIANYAR, BALIPOST.com - Camat Ubud, I Dewa Gede Pariyatna, bersama Kapolsek Ubud, Kompol I Wayan Putra Antara, S.Pd., M.H. mengunjungi lokasi dan memberikan dukungan...

Dua Hari Berturut, Buleleng Diguncang Sembilan Gempa Dangkal

DENPASAR, BALIPOST.com - Balai Besar Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah III Denpasar mencatat sembilan rentetan gempa bumi swarm atau getaran dengan magnitudo kecil di Kabupaten...

Bantu Korban Banjir Bandang 10 September, Pemkot Denpasar Salurkan Rp1,8 M

DENPASAR, BALIPOST.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar kembali menyalurkan bantuan pemulihan pascabencana kepada korban banjir bandang 10 September 2025. Total bantuan pemulihan pascabencana yang telah...

Dua Boat Tabrakan di Perairan Nusa Penida, Delapan Penumpang Luka-Luka

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Kecelakaan laut kembali terjadi di perairan Nusa Penida, Klungkung. Dua boat dilaporkan bertabrakan di Perairan Banjar Nyuh, Kecamatan Nusa Penida, Rabu...

Lima Zodiak Paling Cemburuan, Apa Kamu Termasuk?

DENPASAR, BALIPOST.com - Cemburu adalah emosi yang wajar muncul dalam hubungan ketika seseorang merasa tidak aman atau takut kehilangan pasangan. Namun, intensitas cemburu tiap...

5 Berita Terpopuler: Dari Bupati Satria Mutasi Besar-besaran hingga Bali Rancang Perda Alih Fungsi...

DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Rabu (26/11), sejumlah peristiwa terjadi. Dari Bupati Satria melakukan mutasi besar-besaran hingga Bali merancang Perda dan cut off izin hotel...

Jatuh ke Irigasi Dekat Terminal Mengwi, Balita Laki-laki Ditemukan Meninggal

MANGUPURA, BALIPOST.com - Hujan lebat yang terjadi, Rabu (26/11) di Badung menimbulkan korban jiwa. Seorang anak di bawah lima tahun (balita) berinisial As (4)...

Tata Pertokoan Jalan Sulawesi, Jaya Negara Ungkap Alasan Jarak Bangunan 3 Meter dari Pinggir Sungai

DENPASAR, BALIPOST.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar akan menata pertokoan Jalan Sulawesi pascabanjir 10 September lalu. Pemilik ruko pun di disebut telah sepakat untuk memberi...

‘Screen Time’ Anak Indonesia Sangat Tinggi, Picu Masalah Kesehatan Mental

JAKARTA, BALIPOST.com - Waktu menatap layar atau screen time anak dan remaja Indonesia, yakni 7,5 jam bahkan lebih. Durasi ini sangat tinggi dan memicu peningkatan masalah kesehatan...

FPRB Tanjung Benoa Diundang ke Forum Tsunami Dunia, BPBD Badung: Prestasi Global dan Inspirasi...

MANGUPURA, BALIPOST.com – Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB) Kelurahan Tanjung Benoa kembali mengharumkan nama Kabupaten Badung di kancah internasional. FPRB Tanjung Benoa diundang sebagai...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x