Tiga Korban Gempa Masih Dirawat di RSU Bangli
BANGLI, BALIPOST.com - Tiga warga yang menjadi korban gempa masih dirawat di RSU Bangli. Kondisi ketiga korban saat ini sudah membaik.
Kasubag Hukum, Humas dan...
Untuk Pertama Kali Sejak Dilanda Gelombang Kedua, Bali Nihil Tambahan Korban Jiwa
DENPASAR, BALIPOST.com - Untuk pertama kalinya sejak dilanda gelombang kedua COVID-19 sekitar 5 bulan lalu, Bali nihil melaporkan tambahan korban jiwa pada Minggu (17/10)....
Gubernur Koster Jenguk Korban Gempa Karangasem-Bangli, Tanggung Penuh Biaya Perawatan
AMPLAPURA, BALIPOST.com - Gubernur Bali Wayan Koster, Minggu (17/10), menjenguk langsung korban gempa bumi yang melanda Kabupaten Karangasem. Korban kini sedang dirawat intensif di...
Gubernur Koster Dorong Garam Tradisional Bali Dikonsumsi Lebih Masif
AMLAPURA, BALIPOST.com - Gubernur Bali Wayan Koster kembali menegaskan kualitas garam yang diproduksi secara tradisional di kawasan Amed, Kabupaten Karangasem, dan di kawasan Tejakula,...
Puluhan Duktang di Gilimanuk Terjaring Razia
NEGARA, BALIPOST.com - Puluhan penduduk pendatang yang tinggal di wilayah Kelurahan Gilimanuk, Sabtu (16/10) malam terjaring operasi kependudukan. Razia yang menyasar kos-kosan dan rumah...
Alat Berat Dikerahkan Bersihkan Material Longsor Tutup Akses Trunyan
BANGLI, BALIPOST.com - Material longsor yang menimbun jalan menuju Desa Trunyan, Kintamani mulai dibersihkan Minggu (17/10). Pembersihan dilakukan menggunakan alat berat.
Kegiatan pembersihan dilakukan secara gotong...
Gempa Juga Sebabkan Kerusakan di Buleleng
SINGARAJA, BALIPOST.com - Gempa yang berpusat di Karangasem pada Sabtu (17/10) pagi juga menyebabkan kerusakan bangunan di Buleleng. Tim Reaksi Cepat (TRC) Badan Penanggulangan...
Kodam Kerahkan Personel Bantu Korban Gempa
DENPASAR, BALIPOST.com - Kodam IX/Udayana selaku komando kewilayahan bergerak cepat membantu penanganan korban gempa pada Sabtu (16/10) di Kabupaten Bangli dan Karangasem. Agar penanganannya...
Tak Cuma Telan 2 Korban Jiwa, Gempa di Bangli Rusak Rumah hingga Kebun Warga
BANGLI, BALIPOST.com - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) kabupaten Bangli telah mendata dampak yang ditimbulkan akibat gempa bermagnitudo 4,8, Sabtu (16/10). Selain menimbulka dua korban...
Pengunjung Dibubarkan, Restoran Mi Ditutup Langgar PPKM
DENPASAR, BALIPOST.com - Tim Yustisi Kota Denpasar menutup sekaligus membubarkan pengunjung restoran mi di Jl. Teuku Umar Barat. Restoran itu dinilai melanggar jam operasional...














