Kasus Kriminal di Denpasar Meningkat, Polisi Imbau Warga Lebih Waspada
DENPASAR, BALIPOST.com - Peningkatan kasus kriminal terjadi di hampir di tiap kecamatan di Kota Denpasar dan polsek wilayah hukum Polresta Denpasar. Para pelaku berasal...
Berdiri di Kawasan Tahura, Pabrik Semen Disegel Pansus TRAP
DENPASAR, BALIPOST.com - Tim Pansus Tata Ruang, Aset, dan Perizinan (TRAP) DPRD Provinsi Bali kembali melakukan penertiban bangunan yang melanggar kawasan konservasi di Taman...
Satu Lagi Tersangka KUR Mikro Jimbaran Dijebloskan ke Penjara
MANGUPURA, BALIPOST.com - Kejari Badung kembali menahan satu tersangka kasus penyaluran 46 kredit usaha rakyat (KUR) mikro tahun 2021 dari sebuah bank BUMN yang...
Usai Minum Miras, Tukang Tato Akhiri Hidup Saat Live di Medsos
DENPASAR, BALIPOST.com - Penghuni kos di Jalan Teuku Umar Barat, Denpasar Barat, digegerkan dengan kasus ulah pati, Rabu (22/10). Tukang tato berinisial TS (33)...
5 Berita Terpopuler: Dari Harga Emas Kompak Menguat hingga OSS Penyebab Pelanggaran Tata Ruang
DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Rabu (22/10), sejumlah peristiwa terjadi. Dari harga emas kompak menguat hingga Gubernur Bali Wayan Koster mengakui OSS menjadi penyebab pelanggaran...
SIM Keliling di Bali 23 Oktober 2025, Cek Lokasinya
DENPASAR, BALIPOST.com - Bagi masyarakat Bali yang hari ini hendak memperpanjang SIM A dan C, bisa memanfaatkan layanan SIM Keliling, Kamis (23/10).
Hari ini, SIM...
Gede Palguna: Orang Bali Kini Mulai Tersingkir dari Tanah Kelahirannya
DENPASAR, BALIPOST.com - Guru Besar Ilmu Hukum Universitas Udayana, Prof. Dr. I Dewa Gede Palguna mengungkap fakta mengkhawatirkan. Orang Bali kini mulai tersingkir dari tanah...
Kanwil Ditjenpas Bali Masih Tunggu Teknis Pemulangan Lindsay June Sandiford
DENPASAR, BALIPOST.com - Teknis kepulangan terpidana mati asal Inggris, Lindsay June Sandiford, hingga Rabu (22/10), masih belum pasti.
Dikutip dari Kantor Berita Antara, Kantor Wilayah...
Sidang Kasus Korupsi KUR di Buleleng, Hadirkan Saksi Meringankan
DENPASAR, BALIPOST.com – Sidang kasus dugaan korupsi Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Buleleng kembali digelar di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Denpasar, Rabu (22/10).
Sidang...
Viral Guru SMP Didatangi Debt Collector, Ini Faktanya
DENPASAR, BALIPOST.com – Dua debt collector (DC) Kornelis Nikomedes Bai (31) dan Reinaldus Sapa (25) mendatangi SMPN 8 Denpasar, Jalan Menduri, Denpasar Timur (Dentim),...














