Tarik Distribusi, DTW di Badung Wajib Gandeng Pemerintah
MANGUPURA, BALIPOST.com - Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Badung, meminta para pengelola Daya Tarik Wisata (DTW) yang belum bekerjasama dengan pemerintah segera melakukan pengajuan. Sebab,...
Antusiasme Wisman Tinggi, Diharap Makin Banyak Kemudahan Diberikan
MANGUPURA, BALIPOST.com - Dengan diberlakukannya tanpa karantina dan Visa on Arrival (VoA) bagi pelaku perjalanan luar negeri (PPLN), jumlah kedatangan melalui Bandara Ngurah Rai,...
Cegah Tangkal Radikalisme, Guru Diminta Perkuat Wawasan Kebangsaan
TABANAN, BALIPOST.com - Pesatnya perkembangan teknologi informasi digital memungkinkan tumbuh kembangnya paham radikal, bahkan sampai menjadi tindakan aksi terorisme secara nyata. Mencegah hal itu agar...
Denpasar Mulai PTM Per 1 April, Disdikpora Lakukan Pemetaan
DENPASAR, BALIPOST.com - Pembelajaran tatap muka (PTM) akan dilakukan per 1 April 2022. Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga (Disdikpora) Denpasar pun telah melakukan pemetaan....
Lima Berita Terpopuler Kemarin: Dari Bali United Tampil Menyerang hingga Tambahan Pasien Sembuh Lebih...
DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Minggu (20/3), sejumlah peristiwa terjadi. Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online. Ini, cuplikan peristiwa dan link yang...
PLN Amankan Pasokan Listrik Sidang ke-144 IPU di Bali
DENPASAR, BALIPOST.com - PT PLN (Persero) menjamin kemanan dan keandalan pasokan listrik pada penyelenggaraan sidang ke-144 Inter-Parliamentary Union (IPU) di Nusa Dua Bali yang...
Peningkatan Kunjungan Wisman Mulai Terjadi di Buleleng
SINGARAJA, BALIPOST.com - Kebijakan membuka penerbangan internasional dan membebaskan Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) tanpa karantina ke Bali mulai memperlihatkan hasil. Dampak positif diakui pelaku pariwisata di...
Rangsang Warga Ikut Vaksinasi Booster, Beragam Doorprize Disediakan
MANGUPURA, BALIPOST.com - Setelah minyak goreng, pihak kepolisian menyiapkan hadiah sepeda gunung untuk masyarakat mau vaksin. Doorprize sepeda gayung tersebut disiapkan Polres Badung dengan maksud...
Seluruh Kabupaten/kota di Bali Sudah Capai 30 Persen Vaksinasi Booster
DENPASAR, BALIPOST.com - Seluruh daerah di Provinsi Bali telah mencapai 30 persen capaian vaksinasi booster. Bahkan, 6 daerah capaian vaksinasi telah capai 40 persen lebih.
Plt....
Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Desa Adat Tegalcangkring Kelola Limbah Tinja
NEGARA, BALIPOST.com - Desa Adat Tegalcangkring merupakan salah satu desa adat di Kecamatan Mendoyo. Tegalcangkring menjadi desa adat pertama di Kabupaten Jembrana yang mengelola limbah tinja...














