30.8 C
Denpasar, Bali
Jumat, 16 Januari 2026

Badung

Berita Kabupaten Badung, Bali

Terkendala Ini, RSUD Giri Asih Masih Belum Beroperasi

MANGUPURA, BALIPOST.com - Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Giri Asih yang berlokasi di Jalan Ciung Wanara, Blahkiuh, hingga kini belum juga beroperasi. Pembangunan fisik...

Gelar Karya Suci Sepuluh Tahunan, Jalur Pendakian ke Pura Pucak Mangu Ditutup Sementara

MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah Kabupaten Badung bersama krama Desa Adat Tinggan akan menggelar upacara besar di Pura Penataran Agung Pucak Mangu di Desa Adat...

Bapenda Badung Validasi 9.157 Potensi Pajak Baru

MANGUPURA, BALIPOST.com - Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Badung terus memperkuat basis pendapatan daerah dengan mendata ulang ribuan potensi pajak baru hasil survei lapangan....

Pemkab Badung Telusuri Dugaan Pelanggaran Bangunan di Kawasan Pantai

MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah Kabupaten Badung akan melakukan penelusuran informasi adanya sejumlah bangunan dan usaha wisata air yang diduga berdiri terlalu dekat dengan bibir...

Kenshi Luh Putu Syntya Wulandari Persembahkan Emas di PON Bela Diri 2025

MANGUPURA, BALIPOST.com - Kenshi asal Badung, Luh Putu Syntya Wulandari mempersembahkan medali emas perdana bagi kontingen Badung di ajang PON Bela Diri 2025, yang berlangsung...

8 Atlet Badung Kembali Perkuat Timnas Kabaddi di Asian Youth Games 2025

MANGUPURA, BALIPOST.com - Dunia olahraga Badung kembali menorehkan prestasi membanggakan. Sebanyak delapan atlet dan dua pelatih asal Kabupaten Badung resmi dipanggil untuk memperkuat Tim Nasional...

Hilangkan Kesan Kumuh, Badan Pengelola Dukung Penataan Pedagang Pantai Kuta

MANGUPURA, BALIPOST.com - Rencana Pemerintah Kabupaten Badung menata kembali keberadaan pedagang Pantai Kuta mendapat dukungan Badan Pengelola Pantai berpasir putih ini. Sebab tidak dipungkiri...

Pansus TRAP Sidak Perumahan Bali Siki, 8 Rumah Diinstruksikan Dibongkar

MANGUPURA, BALIPOST.com - Tim Pansus Tata Ruang, Aset, dan Perizinan (TRAP) DPRD Bali melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Perumahan Bali Siki, Jimbaran, Badung, Kamis...

Usia 20-24 Tahun Paling Banyak Terlibat Lakalantas di Badung

MANGUPURA, BALIPOST.com - Kasus kecelakaan lalu lintas (lakalantas) makin tinggi seiring peningkatan aktivitas dan mobilitas masyarakat. Di wilayah hukum (wilkum) Polres Badung, dari Januari...

Dewan Badung Minta OPD Kencangkan Ikat Pinggang Karena Target Pajak

MANGUPURA, BALIPOST.com - Target penerimaan pajak daerah Kabupaten Badung pada tahun anggaran 2025 terancam tidak tercapai. Hingga Oktober ini, realisasi pendapatan baru mencapai Rp5,76...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x