29.8 C
Denpasar, Bali
Sabtu, 3 Januari 2026

Gianyar

Berita Gianyar, Bali

Hasil “Tracing” Dokter Positif COVID-19 di Gianyar, 1 Perawat Terkonfirmasi Transmisi Lokal

GIANYAR, BALIPOST.com - Seorang tenaga kesehatan (nakes) asal Desa Sukawati dikonfirmasi positif COVID-19. Perempuan 27 tahun itu merupakan seorang perawat pada salah satu rumah...

Tinggalkan Rumah Sehari Sebelumnya, Seorang Nenek di Tegallalang Ditemukan Tewas Gantung Diri

GIANYAR, BALIPOST.com - Warga digegerkan dengan aksi gantung diri yang dilakukan Ni Ketut Pondok di areal tegalan seputaran Desa Tegallalang, pada Rabu (10/6). Saat dicek...

Ratusan Pedagang Pasar Umum Gianyar akan Di-rapid Test

GIANYAR, BALIPOST.com - Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 Gianyar mengagendakan pelaksanaan rapid test massal untuk ratusan Pedagang Pasar Umum Gianyar. Saat ini para pedagang...

Dianggarkan Rp 22,2 Miliar, Seperti Ini Penataan Lapangan Astina Gianyar

GIANYAR, BALIPOST.com - Pemkab Gianyar melakukan penataan lapangan Astina. Berbagai fasilitas akan dilengkapi, diantaranya, patung panca pandawa. Penataan lapangan direncanakan menghabiskan anggaran sebanyak Rp 22,2...

Bale Peselang Pura Desa Mas Terbakar

GIANYAR, BALIPOST.com - Kebakaran menimpa bangunan bale peselang di Pura Desa Adat Mas, Kecamatan Ubud pada Senin (8/6). Polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran. Dipastikan...

DPRD Minta Rapid Test Massal, Ini Jawaban Tim GTPP Covid-19 Gianyar

GIANYAR, BALIPOST.com - Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) COVID-19 Gianyar diminta untuk serius melakukan pemutusan mata rantai penyebaran virus, seperti melakukan penanganan tracIng...

Satu Keluarga di Gianyar Positif COVID-19, Ini Riwayatnya

GIANYAR, BALIPOST.com - Kasus positif COVID-19 di Gianyar kembali bertambah. Kali ini, tiga orang pasien yang merupakan satu keluarga asal Lingkungan Teges Kaja, Kelurahan...

Begini Aktivitas Pemandu Objek Wisata Hidden Canyon Ditengah Pandemi Covid-19

GIANYAR, BALIPOST.com - Pandemi Covid -19 telah menghentikan sejumlah aktivitas pariwisata. Kondisi ini tidak membuat para pelaku pariwisata berpangku tangan. Seperti yang dilakukan para...

Pasien DB Gianyar Capai 1.386 Orang, Ini 3 Kecamatan dengan Kasus Tertinggi

GIANYAR, BALIPOST.com - Hingga Mei 2020 ini sudah tercatat 1.386 warga yang terjangkit Demam Berdarah (DB) di Gianyar. Juga tercatat ada 3 orang yang...

Hujat Karya Jurnalistik, KJG Sesalkan Sikap Oknum Netizen

GIANYAR, BALIPOST.com - Pandemi COVID-19 berdampak pula pada kalangan jurnalistik. Di tengah upaya untuk memberikan informasi ke masyarakat, kini muncul fenomena oknum netizen yang menghujat...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x