Bali Catatkan Rekor Baru!! Tambahan Kasus COVID-19 dan Korban Jiwa Harian
DENPASAR, BALIPOST.com - Jumlah kasus COVID-19 di Bali makin bertambah. Rekor baru pun dipecahkan dalam jumlah kasus harian dan korban jiwa harian pada Rabu...
Mayat Warga Jerman Ditemukan Membusuk
DENPASAR, BALIPOST.com - Warga di Jalan Danau Buyan Gang V, Sanur, Denpasar Selatan (Densel) dihebohkan penemuan jasad Peter Becker (46) asal Jerman, Selasa (1/9)....
Banyak SD dan SMP di Karangasem Tak Terapkan Online, Sistem Luring Dijalankan
AMLAPURA, BALIPOST.com - Di masa pandemi COVID-19 ini, sekolah menerapkan proses belajar di rumah secara online. Hanya saja, tidak semua siswa bisa melaksanakan belajar...
Warga Tuwed Meninggal Pagi, Hasil Swab Positif COVID-19 Keluar Sore
NEGARA, BALIPOST.com - Kabupaten Jembrana kembali mencatat tambahan satu warga positif COVID-19 meninggal dunia. Pasien asal Tuwed umur 56 tahun ini sempat dirawat di...
Jembrana Laporkan Belasan Pasien COVID-19 Sembuh
NEGARA, BALIPOST.com - Sebanyak 18 pasien terkonfirmasi COVID-19 yang menjalani perawatan dinyatakan sembuh, Selasa (1/9). Pasien sembuh itu rinciannya 15 orang merupakan pasien yang...
Lima Berita Terpopuler Kemarin: Dari CCTV Dibawa Forensik, Jaksa Akui Ini hingga Korban Jiwa...
DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Selasa (1/9), sejumlah peristiwa terjadi. Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online. Ini, cuplikan peristiwa dan link yang bisa...
New Normal, Kasus Covid-19 di Badung Melonjak Tajam
MANGUPURA, BALIPOST.com - Kasus positif Covid-19 di Kabupaten Badung terus melonjak pascadiberlakunya new normal. Bahkan, hari ini ada penambahan 32 kasus positif, sehingga total...
Klaster COVID-19 dari Desa Ini Kembali Makan Korban Jiwa
DENPASAR, BALIPOST.com - Kasus COVID-19 di Kota Denpasar kembali merenggut nyawa. Tercatat adanya penambahan pasien meninggal dunia pada Selasa (1/9).
Menurut Juru Bicara Gugus Tugas...
Transmisi Lokal Meningkat, Suwirta Keluarkan Perbup Nomor 66 Tahun 2020
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Sejak diberlakukannya New Normal, beberapa minggu belakangan kasus transimisi lokal di Kabupaten Klungkung kembali meningkat. Hal tersebut disampaikan pada saat rapat...
Paslon Wajib Tes Swab, Ini Kata Gubernur Koster
DENPASAR, BALIPOST.com - Gubernur Bali Wayan Koster mengaku sangat setuju terkait ketentuan yang mewajibkan paslon melakukan uji swab sebelum pendaftaran. Kalau perlu bahkan jangan...














