Tambahan Puluhan Kasus COVID-19 Baru dari Kabupaten Luar Bali, Imbas “Work from Bali”?
DENPASAR, BALIPOST.com - Tambahan kasus COVID-19 yang dilaporkan Bali, Jumat (18/6) mencapai 95 orang. Terdiri dari 72 transmisi lokal dan 23 pelaku perjalanan dalam...
Tambahan Kasus COVID-19 Bali Hampir 3 Digit, Kumulatif Lampaui 48 Ribu Orang
DENPASAR, BALIPOST.com - Warga Bali yang terjangkit COVID-19 pada Jumat (18/6), dilaporkan bertambah signifikan. Jumlah tambahan kasusnya hampir mencapai 3 digit.
Korban jiwa COVID-19 pada...
PPDB SMP di Denpasar Mulai Digelar, Hari Pertama Masih Lancar
DENPASAR, BALIPOST.com - Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun pelajaran 2021/2022 untuk jenjang SMP Negeri di Kota Denpasar mulai berlangsung. Pada Jumat (18/6), peserta...
Pelaku Perampasan Cincin Pedagang Disabilitas Ditangkap, Ini Orangnya
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Pihak kepolisian akhirnya berhasil menangkap pelaku perampasan cincin pedagang disabilitas, I Ketut Marta di Desa Gunaksa Kecamatan Dawan, Klungkung. Pelaku diketahui...
Polisi Telusuri Asal Disinfektan Oplosan Dikonsumsi Puluhan Napi Perempuan hingga Keracunan
MANGUPURA, BALIPOST.com - Polisi masih menelusuri asal disinfektan oplosan yang diminum 21 napi perempuan LP Kerobokan hingga menyebabkan satu orang tewas. Hasil pemeriksaan saksi-saksi, minuman...
Sudah Berbulan-bulan, Pura Kehen dan Penulisan Nihil Kunjungan Wisatawan
BANGLI, BALIPOST.com - Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Bangli mencatat sepanjang bulan Januari-Mei 2021 jumlah kunjungan wisatawan ke sejumlah obyek dan daya tarik wisata...
Kasus Napi Perempuan Minum Disinfektan, Polisi Sebut Ada Dugaan Kelalaian
DENPASAR, BALIPOST.com - Penyidik Satreskrim Polres Badung sedang menyelidiki unsur pidana kejadian 21 napi perempuan LP Kerobokan minum disinfektan dicampur serbuk minuman instant. Sejauh ini...
Curi Mobil Box Berisi Miras, Ini Vonis Pasangan Kekasih
DENPASAR, BALIPOST.com - Setelah ditangkap atas kasus pencurian mobil box L300 berisi minuman keras, Jumat 19 Maret 2021, pasangan kekasih Ferdinandus Bani Nuudana (27) dan...
Ajak Istri Mencuri, Residivis Dihukum Dua Tahun
DENPASAR, BALIPOST.com - Kelakuan pria yang satu ini tidak patut ditiru. Dua kali dijebloskan ke dalam sel, I Made Ariana (33) tidak juga kapok.
Bahkan dia...
Konsumsi Narkoba, Pensiunan AL Inggris Divonis Lebih Rendah dari Tuntutan
DENPASAR, BALIPOST.com - Majelis hakim pimpinan I Putu Suyoga menghukum pria asal Inggris, terdakwa Steve Gerald Bryn Saunders (62) dengan pidana penjara selama tiga tahun,...