SINGARAJA, BALIPOST.com – Pemerintah Kabupaten Buleleng melalui Dinas Pariwisata terus melakukan pengembangan terhadap sarana dan prasarana pariwisata. Salah satunya melalui pemasangan Dermaga Apung sepanjang 52 meter di Kawasan Lovina, Desa Kalibukbuk, Kecamatan Buleleng.

Pemasangan dermaga ini sebagai salah satu upaya menyambut kedatangan kapal yacht dari berbagai negara. Rencananya puluhan kapal ini tiba pada tanggal 4 – 6 Oktober.

Simak selengkapnya di video

Baca juga:  Setahun Lebih Terpuruk, Pelaku Pariwisata di Lovina Mulai Jual Aset
BAGIKAN

TINGGALKAN BALASAN

Please enter your comment!
Please enter your name here

CAPCHA *