
DENPASAR, BALIPOST.com – Pada Minggu (3/11) sejumlah peristiwa terjadi. Dari aktivitas bungee jumping di Pantai Kelingking meski sudah disegel Satpol PP hingga SIM keliling di Bali pada 2 November menjadi berita-berita yang menarik minat pembaca.
Bagi pembaca yang belum sempat membaca berita-berita ini, berikut cuplikan peristiwanya.
Tersedia juga link yang bisa diklik untuk membaca lebih detilnya.
Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online:
1. Sudah Dipasangi Satpol PP Line, Bungee Jumping di Pantai Kelingking Masih Beraktivitas
SEMARAPURA, BALIPOST.com – Pascapemasangan garis penertiban (Satpol PP Line), Jumat (31/10), Bungee Jumping Extreme Park Bali, yang berlokasi di Pantai Kelingking, Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, sempat tetap beraktivitas pada Sabtu (1/11).
Namun demikian, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi Bali memastikan aktivitas usaha di lokasi tersebut kini telah berhenti sepenuhnya.
Baca selengkapnya di https://www.balipost.com/news/2025/11/02/502618/Sempat-Buka,Satpol-PP-Kembali…html
2. Sempat Buka, Satpol PP Kembali Hentikan Aktivitas Bungee Jumping di Pantai Kelingking
SEMARAPURA, BALIPOST.com – Pascapemasangan garis penertiban (Satpol PP Line), Jumat (31/10), Bungee Jumping Extreme Park Bali, yang berlokasi di Pantai Kelingking, Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, sempat tetap beraktivitas pada Sabtu (1/11).
Namun demikian, Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Provinsi Bali memastikan aktivitas usaha di lokasi tersebut kini telah berhenti sepenuhnya.
Baca selengkapnya di https://www.balipost.com/news/2025/11/02/502618/Sempat-Buka,Satpol-PP-Kembali…html
3. SMPN 1 Rendang Kembali Juarai Turnamen Mini Soccer SMP Se-Karangasem
AMLAPURA, BALIPOST.com – Sekolah SMPN 1 Rendang (Spenra) sukses menyabet gelar juara dalam turnamen Mini Soccer antar pelajar SMP Se-Kabupaten Karangasem pada tahun 2025.
Tim besutan duet pelatih I Komang Tesi Suryawan atau yang akrab dipanggil Tesimarukawa dan Arya Sanjaya, sukses merengkuh gelar juara setelah di partai final sukses menumbangkan SMPN 2 Amlapura (Spendapura) dengan skor telak 5-0.
Dengan hasil ini, SMPN 1 Rendang meraih back to back champione turnamen Mini Soccer antar SMP se-Karangasem tersebut.
Baca selengkapnya di https://www.balipost.com/news/2025/11/02/502548/SMPN-1-Rendang-Kembali-Juarai…html
4. Pertamina Umumkan Penyesuaian Harga BBM Nonsubsidi Mulai 1 November 2025, Cek Harga Selengkapnya
DENPASAR, BALIPOST.com – PT Pertamina (Persero) mengumumkan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) nonsubsidi yang mulai berlaku, Sabtu (1/11).
Berdasarkan informasi dari situs resmi MyPertamina, perubahan harga berlaku untuk beberapa jenis BBM, khususnya pada produk diesel. Sementara harga produk bensin tetap stabil.
Baca selengkapnya di https://www.balipost.com/news/2025/11/02/502541/Pertamina-Umumkan-Penyesuaian-Harga-BBM…html
5. SIM Keliling di Bali 2 November 2025, Cek Lokasinya
DENPASAR, BALIPOST.com – Bagi masyarakat Bali yang hari ini hendak memperpanjang SIM A dan C, bisa memanfaatkan layanan SIM Keliling, Minggu (2/11).
Hari ini, SIM Keliling Bali hanya ada di Kabupaten Bangli.
Baca selengkapnya di https://www.balipost.com/news/2025/11/02/502515/SIM-Keliling-di-Bali-2…html









