26.5 C
Denpasar, Bali
Jumat, 19 April 2024

Bali

Berita Bali

Sampaikan LKPD, Gubernur Harapkan Raih Opini WTP Lagi

DENPASAR, BALIPOST.com - Pemprov Bali berharap dapat kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Provinsi Bali Tahun Anggaran 2019....

Calon PPS Jalani Tes Wawancara

DENPASAR, BALIPOST.com - Tahapan pilkada serentak di Bali kini mulai memasuki seleksi petugas Panitia Pemungutan Suara (PPS). Rabu (11/3), sejak pagi hingga tiga hari ke...

Pelaku Pencurian Ogoh-ogoh Ditangkap

DENPASAR, BALIPOST.com - Aparat kepolisian Polsek Denpasar Barat (Denbar) telah mengamankan pelaku pencurian ogoh-ogoh. Peristiwa pencurian terjadi pada Selasa (10/3) sekitar pukul 03.00 Wita. Dalam...

WN Inggris, Pasien Infeksi Menular di RSUP Sanglah Meninggal

DENPASAR, BALIPOST.com - Seorang pasien infeksi menular yang dirawat di Ruang Nusa Indah, RSUP Sanglah, disebut meninggal dunia. Hal ini dibenarkan salah satu sumber...

Truk Bermuatan Puluhan Ton Gilas Motor hingga Hancur

SEMARAPURA, BALIPOST.com - Akses Jalan Rama, Kota Semarapura, mendadak macet, Rabu (11/3) pagi. Penyebabnya, sebuah truk kontainer bermuatan 26 ton air mineral, tiba-tiba kehilangan kendali setelah...

Panitia Perayaan Nyepi Tahun Caka 1942 Bertemu Presiden

JAKARTA, BALIPOST.com - Perayaan Nyepi Tahun Caka 1942 akan dipusatkan di Markas Cijantung Kopassus, Jakarta. Hal ini dikemukakan panitia perayaan Nyepi Tahun Caka 1942...

Bali “Overtourism,” Segera Formulasikan Jumlah Wisatawan Ideal Sesuai Daya Dukung

DENPASAR, BALIPOST.com – Bali disebut sudah overtourism karena jumlah wisatawannya melebihi daya dukung pulau ini. Akibatnya banyak persoalan yang melanda Bali dan mengurangi ketertarikan...

Prosesi Pengarakan di Denpasar, Tiap Ogoh-ogoh Harus Diiringi Petugas Ini

DENPASAR, BALIPOST.com - Polresta Denpasar menggelar rapat koordnasi (rakor) kesiapan pengamanan Nyepi Tahun Baru Caka 1942 melibatkan pejabat Pemkot Denpasar, Dandim 1611/Badung Kolonel Inf....

Lanjutkan Penataan Pantai Yeh Malet, Dispar Dirikan Lapak Tambahan

AMLAPURA, BALIPOST.com – Dinas Pariwisata (Dispar) Karangasem terus melakukan objek wisata Pantai Yeh Malet, Desa Antiga Kelod, Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem. Saat ini, Dispar...

Berkaca dari Temuan Kasus di 2019, Ini Sejumlah Desa di Denpasar Rawan DBD

DENPASAR, BALIPOST.com – Hingga saat ini kasus demam berdarah dengue (DBD) masih menjadi ancaman bagi warga Denpasar. Karena itu, warga diminta tetap waspada dan melakukan...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
x