Baru Menjabat, Kapolres Klungkung AKBP Bima Aria Viyasa Sebar Sembako
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Baru saja menjabat sebagai Kapolres Klungkung, AKBP Bima Aria Viyasa, memulai tugasnya memimpin kepolisian di Bumi Serombotan dengan membagikan sembako, Jumat...
Tingkat Kesembuhan 100 Persen, RSUD Klungkung Usulkan Tim Medis Dapat Insentif
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Tuntasnya penanganan pasien COVID-19 di RSUD Klungkung, tidak terlepas dari kinerja maksimal Tim Medis. Mereka bekerja dengan penuh tanggung jawab, untuk...
Ini, Pasien COVID-19 Terakhir yang Dibolehkan Pulang dari RSUD Klungkung
SEMARAPURA, BALIPOST.com - RSUD Klungkung akhirnya menuntaskan penanganan seluruh pasien COVID-19. Satu pasien positif COVID-19 terakhir, akhirnya sembuh dan dipulangkan, Kamis (14/5).
Pasien yang merupakan naker...
E-Warong di Klungkung Mulai Salurkan Bansos Non Tunai
SEMARAPURA, BALIPOST.com – Kementerian Sosial mulai menyalurkan bantuan sosial non tunai. Bantuan ini khusus diberikan kepada masyarakat kurang mampu. Penyalurannya dilakukan melalui program E-Warong.
Guna...
Ribuan KK di Klungkung Terima BST
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Bantuan yang ditunggu-tunggu warga terdampak COVID-19, akhirnya cair juga. Ribuan KK yang sudah tercantum data penerima BST (Bantuan Sosial Tunai) Data Terpadu...
Mantan Korspripim Jabat Kapolres Klungkung
DENPASAR, BALIPOST.com - Sertijab Kapolres Klungkung digelar pada Rabu (13/5) di Mapolda Bali, Denpasar. Mantan Koodinator Staf Pribadi Pimpinan (Koorspripim) Polda Bali AKBP Bima Arya...
Penerima Bantuan Dampak Covid-19 Rentan Tumpang Tindih
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Banyaknya jenis bantuan yang akan diterima warga akibat dampak Covid-19, memerlukan data penerima yang valid. Apalagi, penerimanya tidak boleh menerima lebih...
Bupati Suwirta Pastikan Pembangunan Pelabuhan Segitiga Emas Berlanjut
SEMARAPURA, BALIPOST.com – Pembangunan Pelabuhan Segitiga Emas yang akan menghubungkan gugusan pulau di Nusa Penida dengan daratan Pulau Bali, dipastikan akan tetap berlanjut. Kepastian...
Terdampak Covid-19, Begini Pengakuan Pedagang Pasar Umum Semarapura
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Covid-19 mengakibatkan lesunya ekonomi. Daya beli masyarakat menurun. Situasi ini amat dirasakan para pedagang di Pasar Umum Semarapura. Ketua DPRD Klungkung,...
Di Klungkung, BST-SPP Jenjang SD dan SMP Hanya untuk 8 Siswa di Satu Sekolah
SEMARAPURA, BALIPOST.com – Pemprov Bali telah merealisasikan Bantuan Sosial Tunai Sumbangan Pembinaan Pendidikan (BST-SPP) untuk siswa sekolah swasta. Di Kabupaten Klungkung khususnya jenjang SD...














