Setelah Ratusan Tahun Silam, Desa Adat Karangasem Kembali Gelar Karya Agung
AMLAPURA, BALIPOST.com - Desa Adat Karangasem akan menggelar karya agung berupa Piodalan Nyatur Rebah, Rsi Gana, Melaspas, Nubung Pedagingan dan Ngenteg Linggih di Pura Buddha...
Puluhan Bencana Terjang Karangasem, Kerugian Diperkirakan Capai Setengah Miliar Lebih
AMLAPURA, BALIPOST.com - Hujan deras yang melanda sebagian wilayah Karangasem dan sekitarnya beberapa hari lalu memicu puluhan bencana alam. Dampak dari bencana tersebut, memicu...
BRIDA Karangasem Undang BRIN Lakukan Kajian dan Survey Pengembangan Kapas
AMLAPURA, BALIPOST.com - Pemkab Karangasem dibawah kendali bupati I Gede Dana dan wakil Bupati I Wayan Artha Dipa sangat serius untuk mengembangkan tanaman kapas...
Bupati Gede Dana Langsung Turun Ikut Bersihkan Material Longsoran di Jalan Amlapura-Denpasar
KARANGASEM, BALIPOST.com - Bupati Karangasem I Gede Dana quick response terhadap bencana tanah longsor yang terjadi di jalur utama Amlapura-Denpasar, tepatnya di Desa Bugbug,...
Ditutup Longsor, Jalur Amlapura-Denpasar Lumpuh
AMLAPURA, BALIPOST.com - Jalur Amlapura-Denpasar tepatnya di wilayah Sang Hyang Ambu, Desa Bugbug, Karangasem lumpuh total akibat tertutup longsor pada Jumat (7/6). Satlantas Polres...
Puluhan Rumah di Karangasem Terendam, Banjir Landa Sejumlah Ruas Jalan
AMLAPURA, BALIPOST.com - Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Karangasem pada, Jumat (7/6) pagi mengakibatkan puluhan rumah warga dan ruas jalan terendam. Selain merendam rumah,...
Bupati-Wabup Karangasem Ajak OPD Tanam Pohon di Taman Bumi Banten
AMLAPURA, BALIPOST.com - Dalam rangka HUT Kota Amlapura ke-384, Hari Lingkungan Hidup Sedunia (World Environment Day), dan Hari Bulan Bung Karno ke-VI, Bupati Karangasem...
Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Desa Adat Apit Yeh Komitmen Lestarikan Tradisi Perang Ketupat
AMLAPURA, BALIPOST.com - Desa Adat Apit Yeh, Kabupaten Karangasem memiliki tradisi yang hingga saat ini masih komit dijaga dan tetap dilestarikan warga setempat.
Tradisi warisan...
Banting Setir Usai Nyalip Mobil, Truk Galian C Tabrak Rumah Penduduk
AMLAPURA, BALIPOST.com - Truk mengangkut material galian C dikemudikan Kadek Prayoga menabrak rumah penduduk setelah menyalip mobil di perbatasan Desa Peringsari dengan Desa Muncan,...
Sekda Sedana Merta Harapkan Tenganan Pegringsingan Culture Festival 2024 Jadi Ajang Promosi Pariwisata Karangasem
AMLAPURA, BALIPOST.com - Sekretaris Daerah (Sekda) Karangasem, I Ketut Sedana Merta, secara resmi membuka acara Tenganan Pegringsingan Culture Festival 2024. Festival budaya ini akan...














