24.8 C
Denpasar, Bali
Kamis, 6 November 2025

Jembrana

Berita Jembrana, Bali

Pratu Ida Bagus Putu Gugur di Kiwirok, Keluarga Besarnya di Jembrana Ingin Gelar “Ngaben...

NEGARA, BALIPOST.com - Pratu Ida Bagus Putu S, seorang prajurit TNI yang gugur diserang Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Kiwirok, Papua, Selasa (21/9) pagi,...

Kerusakan Akibat Banjir di Jalan Denpasar-Gilimanuk Diperbaiki

NEGARA, BALIPOST.com - Pascabanjir yang menggenangi sejumlah titik jalan Denpasar-Gilimanuk, perbaikan mulai dilakukan. Perbaikan di Tembles, Penyaringan, Rabu (22/9) melibatkan Balai Pengelola Jalan Nasional...

Puting Beliung Terjang Pesisir Pebuahan, Sejumlah Atap Rumah Warga Rusak

NEGARA, BALIPOST.com - Angin puting beliung menerjang permukiman warga di pesisir pantai Pebuahan, Desa Banyubiru, Kecamatan Negara, Rabu (22/9) malam. Tidak ada korban jiwa dari...

Dengar Suara Retak, Sekeluarga Selamat Sebelum Rumahnya Roboh

NEGARA, BALIPOST.com - Rumah warga di Banjar Pangkung Dedari, Desa Melaya, Rabu (22/9) pagi roboh. Satu keluarga penghuni rumah semi permanen itu berhasil selamat...

Lima Berita Terpopuler Kemarin: Dari Denpasar Gelar PTM Mulai 1 Oktober hingga Wisnu Bawa...

DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Selasa (21/9), sejumlah peristiwa terjadi. Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online. Ini, cuplikan peristiwa dan link yang...

Jembrana Kebanjiran, Sejumlah Lokasi Masih Tergenang

NEGARA, BALIPOST.com - Banjir melanda Jembrana pada Senin (20/9) malam. Hingga Selasa (21/9), sejumlah lokasi permukiman warga di Kecamatan Mendoyo dan Kecamatan Negara masih...

Hujan di Jembrana Tergolong Ekstrem, Masih Berpotensi Terjadi

NEGARA, BALIPOST.com - Hujan deras yang mengguyur selama 6 jam di Jembrana tergolong hujan ekstrem. Cuaca ekstrem ini masih berpotensi terjadi 10 hari ke...

Kasus Korupsi Rumbing, Sumber Dana Disebut PHR Badung

DENPASAR, BALIPOST.com - Kepala Dinas Pariwisata Jembrana, I Nengah Alit didudukan di kursi pesakitan Pengadilan Tipikor Denpasar. Ia didakwa dugaan kasus korupsi pengadaan rumbing...

Banjir dan Longsor Landa Jembrana

NEGARA, BALIPOST.com - Hujan deras yang mengguyur wilayah Jembrana mengakibatkan banjir dan longsor, Senin (20/9) malam. Belum ada laporan korban jiwa dalam bencana ini. Hampir seluruh...

Jembrana Mulai Terapkan PTM

NEGARA, BALIPOST.com - Kabupaten Jembrana mulai menerapkan pembelajaran tatap muka (PTM), dimulai Senin (20/9). PTM di masa PPKM level III ini menerapkan sistem shift...

Ikuti Medsos Kami

173,303FansSuka
21,009PengikutMengikuti
6,115PengikutMengikuti
4,560PelangganBerlangganan
x