Ngadu ke Anggota DPR RI, Ratusan Karyawan Grand Inna Bali Beach Tak Terima Di-PHK
GIANYAR, BALIPOST.com - Ratusan karyawan Hotel Grand Inna Bali Beach mendatangi anggota DPR RI, Nyoman Parta, Senin (25/7). Mereka mengaku diputus hubungan kerja (PHK)...
Puluhan Koperasi di Buleleng Gagal RAT
SINGARAJA, BALIPOST.com - Tingkat disiplin pengurus gerakan koperasi di Buleleng untuk melaksanakan rapat anggota tahunan (RAT) sebenarnya sudah tergolong baik. Hanya saja, masih ditemukan...
Capai Target Netral Karbon, SPBKLU di Jawa-Bali Ditambah
DENPASAR, BALIPOST.com - Indonesia menargetkan netral karbon di 2060. Berbagai upaya dilakukan, terutama lewat percepatan pembentukan ekosistem dan infrastruktur serta implementasi bisnis e-mobility Kendaraan...
Ajak Masyarakat Pakai Kendaraan Listrik, PLN Gelar Parade di Bali
DENPASAR, BALIPOST.com - PT PLN (Persero) tak henti-hentinya menggemakan kampanye transisi energi bersih dengan mengajak masyarakat beralih menggunakan kendaraan listrik. Setelah sukses dengan touring...
Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Desa Adat Tampekan Andalkan BKK Pemprov Bali
SINGARAJA, BALIPOST.com - Tak semua desa adat di Bali termasuk Buleleng memiliki sumber pendapatan asli di desa adat. Agar pemerintahan dan kebijakan pembangunan di desa...
Masih Banyak, Naker Badung Dirumahkan Belum Dipekerjakan
MANGUPURA, BALIPOST.com - Sebanyak 42 ribu tenaga kerja di Badung dirumahkan saat pandemi COVID-19. Di tengah melandainya kasus dan dibukanya kembali sektor pariwisata, banyak...
Pengerjaan Pasar Ubud Diputus Kontrak, Disperindag Gianyar Sebut Ini Alasannya
GIANYAR, BALIPOST.com - Buntut pengunduran diri manajer proyek yang disebutkan karena adanya masalah internal perusahaan, Disperindag Kabupaten Gianyar akhirnya memutus kontrak pengerjaan Pasar Ubud...
Dukung Target Bauran Energi Indonesia, Bisnis Biodiesel Cerah
JAKARTA, BALIPOST.com - Bisnis biodiesel memiliki prospek cerah seiring meningkatnya kebutuhan. Terlebih, terdapat program mandatori biodiesel untuk mendukung target bauran energi Indonesia sebesar 23...
PLN Sukses Konversi 1.000 Kompor LPG ke Kompor Induksi
SURAKARTA, BALIPOST.com - PT PLN (Persero) sukses merealisasikan pilot project konversi kompor LPG ke kompor induksi di Surakarta. Sebanyak 1.000 kompor LPG milik masyarakat...
Gerakkan Ekonomi Bali, Potensi UMKM Perlu Dimaksimalkan
DENPASAR, BALIPOST.com - Untuk menggerakkan kembali perekonomian Bali setelah dua tahun melambat karena dihantam pandemi COVID-19, potensi UMKM perlu dimaksimalkan. Salah satu caranya dengan...














