IPKN Jadi Strategi Dorong Pariwisata Berkelanjutan
DENPASAR, BALIPOST.com - Sejak diluncurkan akhir 2022, Indeks Pembangunan Kepariwisataan Nasional (IPKN) terus disosialisasikan sebagai strategi untuk mendorong pariwisata berkelanjutan. Indeks ini pula dinilai...
Dikira Bau Bangkai Tikus, Ternyata Jasad Kakaknya
DENPASAR, BALIPOST.com - Perempuan berinisial DS (53) ingin menengok kakaknya, YS (57) di rumah kontrakan, Denpasar Selatan (Densel), Rabu (11/10). Setibanya di TKP, Deby...
Terkendala Teknis, Penyelesaian Bendungan Sidan Molor ke 2024
DENPASAR, BALIPOST.com - Penyelesaian konstruksi Proyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Sidan paket II semula ditargetkan rampung pada Desember 2023. Namun, penyelesaiannya harus molor hingga...
Aktivitas Ramai, Menara Pengawas akan Dibangun di 3 Pantai
DENPASAR, BALIPOST.com - Pemkot Denpasar melalui Dinas PUPR berencana untuk membangun menara pengawas pantai. Pembangunan ini dilakukan pada APBD Perubahan ini.
Wali Kota Denpasar, IGN...
Boyong 18 Pesepak Takraw, Bali Huni Wilayah III
DENPASAR, BALIPOST.com - Tim sepak takraw Pra PON bermaterikan 18 pemain, terdiri atas putra (9) dan putri (9). Mereka bakal bertarung ke GOR Sepak...
Mantan Ketua LPD Yehembang Kauh Dihukum Tiga Tahun
DENPASAR, BALIPOST.com - Majelis hakim Pengadilan Tipikor Denpasar yang diketuai I Putu Gede Novyarta, Rabu (11/10) menghukum I Nyoman Parwata dengan pidana penjara 3...
Sempat Dilihat Jalan Seorang Diri, Lansia Ditemukan Tak Bernyawa
DENPASAR, BALIPOST.com - Seorang lansia, Djuni Japimi (67) awalnya dilihat warga berjalan sendiri di Jalan Dukuh Sari, Denpasar Selatan (Densel), Rabu (11/10). Warga yang...
Gaya Hidup Bebas dan Dinamis, Generasi Muda Pilih Fleksibilitas dalam Menabung
DENPASAR, BALIPOST.com - Generasi muda dengan rentang usia 16-30 tahun kerap menghadapi kesulitan dalam mengelola keuangan. Mereka bahkan kesulitan mengalokasikan dana tabungan, mulai dari...
Penting, Peran Ibu Jaga Keuangan Keluarga
DENPASAR, BALIPOST.com - Peran ibu dalam menjaga keuangan keluarga sangat penting. Maka dari itu, para ibu harus diberdayakan agar dapat terliterasi dengan baik sehingga bisa...
Sempat Terhenti Setelah “Groundbreaking,” Ini Nasib Tol Gilimanuk-Mengwi
DENPASAR, BALIPOST.com - Pascapeletakan batu pertama (groundbreaking), proyek pembangunan Tol Gilimanuk-Mengwi sempat mandeg. Bahkan sejumlah warga yang tanahnya terkena jalur tol sempat mempertanyakan nasib...














