WNA Pembobol ATM di Jimbaran Ditangkap!
MANGUPURA, BALIPOST.com - Kasus pembobolan mesin ATM di Jalan Uluwatu II, Jimbaran, Kuta Selatan yang terjadi pada 15 Maret berhasil diungkap Tim Resmob Ditreskrimum...
Pascabom di Makassar, Aparat Kepolisian di Bali Lakukan Pengamanan Gereja
DENPASAR, BALIPOST.com - Peristiwa bom bunuh diri di Gereja Katedral Makassar, Sulawesi Selatan, Minggu (28/3) menyebabkan belasan orang luka-luka dan 1 korban jiwa. Terkait...
Lima Berita Terpopuler Kemarin: Dari Gepeng Menjamur di Badung hingga Pelaku Usaha Perlu Modal...
DENPASAR, BALIPOST.com - Pada Jumat (26/3), sejumlah peristiwa terjadi. Berikut lima berita yang menjadi atensi pembaca Balipost Online. Ini, cuplikan peristiwa dan link yang...
Antisipasi Lonjakan Harga Jelang Galungan, Ini Jadwal Operasi Pasar di Badung
MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah Kabupaten Badung menggelar operasi pasar guna mengantisipasi lonjakan harga saat Umat Hindu merayakan Hari Suci Galungan dan Kuningan. Pemerintah menggelar...
Serap BPUM 2021, Badung Data Pelaku UMKM
MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah pusat kembali menyalurkan program Bantuan Presiden Produktif Usaha Mikro (BPUM) yang dilanjutkan pada 2021. Bansos Usaha Mikro Kecil dan Menengah...
Gepeng Menjamur di Badung, Bahkan Ada Mantan Pekerja Spa Alih Profesi Mengemis
MANGUPURA, BALIPOST.com - Keberadaan gelandangan dan pengemis (gepeng) di Kabupaten Badung menjamur di tengah pandemi COVID-19. Keberadaan gepeng kerap kucing-kucingan dengan petugas.
Guna mengantisipasi keberadaan...
Video: Berawal dari “Cupang,” Pelaku Penebasan Lansia hingga Tewas Terancam Hukuman Mati
MANGUPURA, BALIPOST.com - Polres Badung merilis pengungkapan pembunuhan lansia, Karmiadi pada Jumat (26/3). Terkait kasus ini, tesangka Matsari (44) terancam hukuman mati karena melakukan...
Pelajar Curi Tas Turis Rusia
MANGUPURA, BALIPOST.com - Warga negara Rusia, Alina Zubareva (22) kehilangan tas saat berkunjung ke Pantai Mengening, Cemagi, Mengwi, Badung, Selasa (16/2). Setelah dilakukan penyelidikan,...
Percepat Terwujudnya Zona Hijau di Kutsel, Badung Siapkan 56 Tim dengan Target Vaksinasi Tuntas April
DENPASAR, BALIPOST.com - Dalam rangka mempercepat terwujudnya zona hijau di wilayah Kecamatan Kuta Selatan, Pemerintah Kabupaten Badung akan menggencarkan dan memaksimalkan pelaksanaan vaksinasi di tiga wilayah...
Badung Jadi Daerah Percontohan Penguatan Komitmen Pelaksanaan SP4N-LAPOR Tingkat Nasional
MANGUPURA, BALIPOST.com - Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta dengan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB) menandatangani komitmen dalam hal penguatan...













