Perbaikan Meru Masih Berlangsung Pascaterbakar, Pujawali di Pura Uluwatu Digelar di Madya Mandala
MANGUPURA, BALIPOST.com - Perbaikan meru tumpang tiga di Pura Uluwatu masih dilakukan. Menurut Bendesa Adat Pecatu Made Sumerta, progress saat ini masih menunggu kayu untuk...
Pujawali di Pura Dasar Buana Gelgel, Pamedek Membludak
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Puncak Pujawali di Pura Dasar Buana Gelgel, Klungkung, disambut antusias umat Hindu dari seluruh Bali, Senin (9/1). Para pamedek membludak memasuki Pura...
Bupati Badung Hadiri Melaspas dan Mendem Pedagingan di Desa Adat Sekarmukti
MANGUPURA, BALIPOST.com - Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta bersama Nyonya Seniasih Giri Prasta, menghadiri acara Melaspas dan Mendem Pedagingan di Pura Desa, Desa...
Hari Suci Galungan, Yuk Intip Maknanya
DENPASAR, BALIPOST.com - Hari raya Galungan merupakan hari raya besar bagi umat Hindu yang diperingati setiap 210 hari berdasarkan perhitungan pawukon, yaitu pada hari...
Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Mendem Pedagingan di Pura Kahyangan Desa Adat Sumerta
DENPASAR, BALIPOST.com - Desa Adat Sumerta terdiri dari empat belas banjar adat yang berada di tiga wilayah dinas desa/kelurahan. Di antaranya Kelurahan Sumerta mewilayahi...
Pascatumbangnya Pohon Bunut di Jalan Raya Kuta, Pemilik Rumah Lakukan Prosesi “Nuntun”
MANGUPURA, BALIPOST.com - Pascatumbangnya pohon Bunut di Jalan Raya Kuta, Senin (2/1) sore, pihak pemilik rumah yang mengalami kerusakan karena tertimpa pohon itu langsung...
Pascakebakaran Meru, Desa Tamanbali akan Mecaru
BANGLI, BALIPOST.com - Desa Adat Tamanbali segera menggelar upacara mecaru dan guru piduka pasca terbakarnya bangunan meru di Pura Puseh Desa adat setempat. Upacara...
Galungan dan Kuningan Ada di Dua Tahun Berbeda, Ini Maknanya
DENPASAR, BALIPOST.com - Galungan dan Kuningan yang jatuh pada 4 Januari dan 14 Januari 2023 berada pada dua tahun yang berbeda dari hitungan Masehi...
Melaspas dan Rsi Ghana di Pura Dalem Tugu Gelgel
SEMARAPURA, BALIPOST.com -Pasemetonan Pratisentana Sira Arya Kubontubuh-Kuthawaringin (PPSAKK) menyelenggarakan upacara melaspas dan Rsi Ghana di Pura Dalem Tugu Gelgel, Klungkung, pada Sukra Kliwon Sungsang,...
Nangun Sat Kerthi Loka Bali: Desa Adat Dalem Setra Batununggul Gelar Upacara “Neduh Jagat”
SEMARAPURA, BALIPOST.com - Sebagai upaya untuk mengharmonisasi alam, Desa Adat Dalem Setra Batununggul menggelar upacara neduh jagat. Masyarakat setempat juga menyebutnya dengan Ngadegang Batara...














