Wabup Suiasa: Desa Wajib Lakukan Enam Kebijakan Prioritas Pusat
MANGUPURA, BALIPOST.com - Rapat koordinasi (rakor) terkait dengan sinkronisasi program pemerintah pusat ke daerah, hingga desa dilaksanakan di Kecamatan Abiansemal, Rabu (5/2), bertempat di...
Diikuti Puluhan Negara, Sri Chinmoy Foundation Gelar Festival di Bali
MANGUPURA, BALIPOST.com - Sri Chinmoy Foundation kembali menggelar serangkaian kegiatan yang bernuansa perdamaian di Bali. Kegiatan berskala internasional yang diikuti perwakilan dari puluhan negara...
Badung Antisipasi Gagal Panen Akibat Cuaca Ekstrem
MANGUPURA, BALIPOST.com - Pemerintah Kabupaten Badung tengah mewaspadai potensi gagal panen akibat cuaca ekstrem yang terjadi belakangan ini. Sebagai langkah antisipasi, Dinas Pertanian dan Pangan...
Bagian Prokompim Pelajari Strategi Komunikasi Publik Kementerian Sekretariat Negara
MANGUPURA, BALIPOST.com - Bagian Protokol dan Komunikasi Pimpinan (Prokompim) Setda Kabupaten Badung menggelar kunjungan kerja ke Kementerian Sekretariat Negara, Jakarta, Rabu (5/2). Rombongan yang dipimpin Kabag...
Ratusan Besi Proyek Vila Digondol Maling
MANGUPURA, BALIPOST.com - Proyek vila di Jalan Babadan, Desa Pererenan, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, disatroni maling. Sebanyak 48 ikat atau 480 pisces besi begel...
Perlombaan Baligrafi di Puspem Badung, Para Seniman Huruf Unjuk Kreativitas
MANGUPURA, BALIPOST.com - Dinas Kebudayaan (Disbud) Kabupaten Badung, menggelar lomba Baligrafi bertempat di Loby Balai Budaya Giri Nata Manadala Puspem Badung, Kamis (6/2). Kegiatan...
Parkir di Trotoar Pantai Kuta, Pria Asal Jabar Ditemukan Meninggal Dalam Mobil
MANGUPURA, BALIPOST.com - Warga dan pengunjung di Pantai Kuta dihebohkan dengan kejadian orang meninggal di dalam mobil, Kamis (6/2). Korbannya, Budiarto (54) beralamat di...
“Karya Agung Mamungkah, Tawur Balik Sumpah Utama” di Pura Dalem Lambing
MANGUPURA, BALIPOST.com - Wakil Bupati Badung, I Ketut Suiasa menghadiri Karya Agung Mamungkah, Padudusan Agung, Menawa Ratna, Tawur Balik Sumpah Utama di Pura Dalem Desa...
Begini, Kronologi Mobil Tabrak Pemotor Kemudian Hantam Sejumlah Motor Terparkir dan Toko
MANGUPURA, BALIPOST.com - Kecelakaan yang melibatkan satu buah mobil dan sejumlah kendaraan hingga menyebabkan kerusakan pada toko olahraga di Jalan Raya Pererenan, Mengwi terjadi...
Usai Tabrak Pengemudi Ojol, Mobil Hantam Sejumlah Motor Terparkir dan Toko di Pererenan
MANGUPURA, BALIPOST.com - Peristiwa kecelakaan terjadi di Jalan Raya Pererenan, Mengwi pada Rabu (5/2) sekitar pukul 15.00 WITA. Sebuah mobil menabrak seorang pengemudi ojek...